- SUM : digunakan untuk mencari jumlah isi data pada range tertentu
- AVERAGE : digunakan untuk mencari nilai rata-rata dari suatu range
- MAX : digunakan untuk mencari nilai tertinggi dari suatu range
- MIN : digunakan untuk mencari nilai terendah dari suatu range
- COUNT : digunakan untuk mencara banyaknya data dari satu range
Cara pengerjaan :
- Jumlah Nilai pada cell F6 adalah “=Sum(C6:E6)” atau “+C6+D6+E6”
- Total Nilai Kelas pada cell C16 adalah “=Sum(C6:C15)”
- Rata-rata Nilai Kelas pada cell C17 adalah “=Average(C6:C15)”
- Nilai Terendah pada cell C18 adalah “=Min(C6:C15)”
- Nilai Terbesar pada cell C19 adalah “=Max(C6:C15)”
- Jumlah Data pada cell C20 adalah “=Count(C6:C15)”
1 komentar:
waah, uda lengkap banget nih tutorial rumus standar excelnya.
memang ini rumus yang plg banyak digunakan di excel..:-)
Post a Comment